30 November 2010

BATIK MADURA

Batik Merupakan Seni Indonesia yang mempunyai daya tarik tinggi . Banyak sekali manca negara yang senang menggunakan batik  ,dan pastinya Orang Indonesia Juga .. Salah satu batik yang saya posting dibawah ini merupakan Batik Khas Madura . Batik Madura Tidak kalah menariknya dengan batik batik yang lainnya . Di Madura,Khususnya di Sumenep, Anda akan menemui batik Di Daerah PAKANDANGAN di BLUTO . Disanalah pusat dan home Industri dari BATIK MADURA



Batik Madura 9008
Batik Madura 9008 (Sold)
Batik Madura 2108
Batik Madura 2108